Persamaan Diferensial Orde Satu

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Persamaan Diferensial
Advertisements

Hukum-Hukum Rangkaian
METODE RUNGE-KUTTA.
Pengantar Persamaan Diferensial (PD)
Selamat Datang Dalam Kuliah Terbuka Ini 1. Kuliah terbuka kali ini berjudul “Pilihan Topik Matematika -II” 2.
Oleh: Sudaryatno Sudirham
Integral (1).
Persamaan Diferensial
Selamat Datang Dalam Kuliah Terbuka Analisis Rangkaian Listrik Sesi-10
Open Course Selamat Belajar.
Open Course Selamat Belajar.
Power System.
Persamaan Diferensial
Integral dan Persamaan Diferensial Klik untuk melanjutkan
Integral (1).
Impedansi Karakteristik
Penguat Operasional Ideal dan Riil
BY : ERVI COFRIYANTI, S.Si
INDUKTANSI.
Hubungan arus dan tegangan pada Kapasitor
Rangkaian Opamp dengan Kapasitor
Pemecahan Persamaan Linier 2
ARUS & HAMBATAN.
Pengantar Analisis Rangkaian
Hubungan Arus Tegangan pada Induktor
Rangkaian RC tanpa sumber
Rangkaian RL tanpa sumber
Pemberian Bias MOSFET.
Respons Transien Rangkaian Orde 1
Rangkaian Aktif Linier
Persamaan Diferensial
PENYELESAIAN PERSAMAAN DIFERENSIAL LINEAR
PERSAMAAN DIFERENSIAL
Penguat Sinyal.
Pengantar Analisis Rangkaian
Analisis Simpul Diperluas
Persamaan Differensial Biasa #1
Pemecahan Persamaan Linier 1
Rangkaian Y - . Tujuan Pembelajaran Memahami hubungan Y dan  pada rangkaian Menggunakan konversi Y-  untuk analisis rangakian.
Analisis Mesh Diperluas
PERSAMAAN DIFERENSIAL LINIER
METODE DERET PANGKAT.
Rangkaian dan Persamaan Diferensial Orde 2
Rangkaian Orde 1 dengan Sumber Bebas Umum
PENYELESAIAN PERSAMAAN DIFERENSIAL LINEAR
Matakuliah : METODE NUMERIK I
Circuit Analysis Time Domain #8.
Rangkaian RLC Seri Tanpa Sumber
Rangkaian RLC Seri Tanpa Sumber
Rangkaian Orde 1 dengan Sumber Step DC
PERSAMAAN DIFERENSIAL
Rangkaian Pararale Hambatan
Rangkaian Hambatan seri (Rs)
Rangkaian Transien.
PERSAMAAN DIFERENSIAL (PD)
JURUSAN TEKNIK MESIN TEKNIK PENGATURAN
PENGISIAN KAPASITOR PENGOSONGAN KAPASITOR 2 jam tatap muka
aljabar dalam fungsi f(s)
Transformasi Laplace.
INDUKTANSI.
aljabar dalam fungsi f(s)
Persamaan Linear Orde ke satu
Contoh Analisis Simpul dan Mesh Diperluas
Persamaan Diferensial Bernoulli. Persamaan diferensial (1.14) merupakan persamaan diferensial linear orde-1 (dalam variabel v), dan dapat diselesaikan.
IKG2H3/ PERSAMAAN DIFERENSIAL DAN APLIKASI
IKG2H3/ PERSAMAAN DIFERENSIAL DAN APLIKASI
Persamaan Diferensial Linear Orde-1
Notasi, Orde, dan Derajat
Energi Listrik dan Daya Listrik Energi Listrik Pengukuran besarnya energi listrik bisa dilakukan pada saat terjadi perubahan energi listrik menjadi kalor.
IKG2H3/ PERSAMAAN DIFERENSIAL DAN APLIKASI
Transcript presentasi:

Persamaan Diferensial Orde Satu Pengantar Analisis Rangkaian

Tujuan Pembelajaran Mengenal pengertian rangkaian orde satu Mencari bentuk umum solusi persamaan orde satu

Pengertian Rangkaian Orde Satu Rangkaian orde satu adalah rangkaian yang arus dan/ atau tegangannya mengikuti bentuk persamaan diferesial orde satu terhadap waktu Bentuk umum persamaan orde satu (untuk rangkaian) y adalah arus atau tegangan pada rangkaian a dan b konstanta yang ditentukan oleh rangkaian

Solusi Umum Persamaan Orde Satu Susun ulang untuk memudahkan mencari solusi

Solusi Umum Persamaan Orde Satu Dari hasil sebelumnya Integrasi kedua sisi

Solusi Umum Persamaan Orde Satu Hasil integrasi kedua sisi Menggunakan t0 dan t dan y(t0) dan y(t) sebagai syarat batas umum diperoleh

Solusi Umum Persamaan Orde Satu Dari hasil sebelumnya Menggunakan fungsi eksponenial pada kedua sisi

Solusi Umum Persamaan Orde Satu Solusi umum persamaan diferesial Menentukan a dan b dari syarat batas (boundary condition) Keadaan y mapan atau saat maka Untuk t0=0 maka diperoleh

Orde Satu pada Arus Rangkaian Pada rangkaian orde satu besaran arus dan tegangan yang mengikuti persamaan orde satu Untuk arus, persamaan orde satu: Solusi dengan atau

Orde Satu pada Tegangan Rangkaian Untuk tegangan, persamaan orde satu: Solusi dengan atau

Contoh 0735.01 Bila hasil analisis rangkaian menunjukkan arus i(0)=10mA, i(∞)=0 dan arus mengikuti persamaan diferensial berikut Berapakah arus tersebut pada t=2 detik?

Contoh 0735.01 Persamaan diferensial arus Solusi persamaan arus Diketahui juga dan Jadi diperoleh persamaan arus Maka arus tersebut pada t=2 detik adalah