PENTINGNYA ISTITHA’AH UNTUK MEWUJUDKAN JEMAAH HAJI YANG MABRUR

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
1.FISIK 2.MENTAL SPRITUAL 3.MATERIAL 4.PEMAHAMAN/PENGETAHUAN
Advertisements

PERSIAPAN-PERSIAPAN UNTUK MENIKAH
RAMADHAN POWER OF TRAINING
Ahlaq Terpuji Zuhud Dan Tawakal
(IKHLAS, TAAT, KHAUF , DAN TAUBAT)
KURIKULUM 2013 Kelas I Winda Lestari ( /11).
ZIKR, SHALAT, DAN DOA.
SMA NEGERI 9 YOGYAKART 31 Maret 2012    Achievement Motivation By :
DAKWAH ADALAH KEBUTUHAN MANUSIA
Akhlaq Kepada Allah.
Berperilaku Terpuji Bayu Kresna Mukti Habibur Rachman
BAB 4 HUSNUZAN.
Akhlak Materi -11.
PENDIDIKAN AGAMA ISLAM
Sifat-sifat Terpuji By : Uswatun Hasanah.
MENUNTUT ILMU Pengertian Menuntut Ilmu
Konsep kerukunan dalam islam
TAQWA Oleh Biki Zukfikri Rahmat DI SAMPAIKAN PADA MATA KULIAH
ETIKA, MORAL, DAN AKHLAQ Pengertian Etika, Moral, dan Akhlaq
BERIBADAH DENGAN IKHLAS
CERAMAH KESEHATAN MENTAL

HUBUNGAN HUKUM ANTARA ORANG TUA DAN ANAK
PROFESIONALISME DAN KOMITMEN PETUGAS HAJI
METODOLOGI PEMBELAJARAN KBK QUR'AN - HADITS
SIKAP IKHLAS, SABAR, DAN PEMAAF
HAK DAN KEWAJIBAN SUAMI ISTERI DALAM PERKAWINAN MENURUT HUKUM ISLAM, UU NO. 1 TAHUN 1974 TENTANG PERKAWINAN, DAN KOMPILASI HUKUM ISLAM (KHI).
HAK DAN KEWAJIBAN SUAMI ISTERI DALAM PERKAWINAN MENURUT HUKUM ISLAM, UU NO. 1 TAHUN 1974 TENTANG PERKAWINAN, DAN KOMPILASI HUKUM ISLAM (KHI).
SISTEM PENGELOLAAN KLOTER
Pertemuan ke 10 muammalah
CERAMAH PEMBINAAN MINTAL
TUGAS DAN FUNGSI PEMBIMBING MANASIK HAJI
Akhlak Materi -7.
SHALAT-SHALAT SUNAH BAB II KELAS 11.
Dosen Pembimbing : DR. Tgk. Anwar, ST. M.Ag. MT.
DOA HARIAN RAMADHAN.
Syirik Dan Bahaya Bagi Manusia
PUASA Dosen : Dr. Desmadi Saharuddin Mata Kuliah : Studi Islam 2
KLASIFIKASI AJARAN ISLAM SYARIAH
Ulangan Harian Pendidikan Agama Islam
KERUKUNAN ANTAR UMAT BERAGAMA
SK-KD Indikator Qona’ah Tasamuh PERILAKU TERPUJI : QONA’AH DAN TASAMUH.
Login Word Press Silahkan masukkan username dan pasword anda untuk masuk ke dalam sistem Masuk.
PERSIAPAN-PERSIAPAN UNTUK MENIKAH
HORMAT ORANG TUA PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI UNTUK SMA/SMK DAN SEDERAJAT OLEH ABU NOOHA.
Agama Islam Ke-iman-an dan Dan ke-taqwa-an.
PERILAKU TERPUJI ADIL, RIDHA DAN AMAL SHALEH
HAJI PAI 5 B KELOMPOK VIII 1. Agus Munip Pidianto 2. Agung Priyambodo
by: bayuajilinuwih.wordpress.com
BAHAN AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM
PENDIDIKAN KARAKTER BANGSA
Assalamualaikum Wr.Wb.
MATA KULIAH TAUHID AKIDAH AKHLAK Dosen: Sarah Wulan, S.Ag, MPd
LATIHAN SOAL BAB 4 1. Perhatikan pernyataan berikut: (1) menyesal thd dosa yg telah dilakukan (2) meninggalkan dosa itu (3) mengerjakan shalat, tobat,
Kepedulian Umat Islam terhadap Jenazah
AKTUALISASI AKHLAK DALAM KEHIDUPAN
1.FISIK 2.MENTAL SPRITUAL 3.MATERIAL 4.PEMAHAMAN/PENGETAHUAN
PENDIDIKAN ISLAM HAJI DAN UMRAH TINGKATAN 4 IBADAT.
AKHLAK KOMPETENSI DASAR:
HAK DAN KEWAJIBAN SUAMI ISTERI DALAM PERKAWINAN MENURUT HUKUM ISLAM, UU NO. 1 TAHUN 1974 TENTANG PERKAWINAN, DAN KOMPILASI HUKUM ISLAM (KHI).
BAB 3: AKHLAK MUSLIM TERHADAP PEKERJAAN
PERAN DINAS KESEHATAN dalam mewujudkan JEMAAH HAJI YG BUGAR
Disusun oleh : Irfan Nur Azhari( ) Wahyu Utomo Budi Prasetyo( ) Eko Suryo Utomo( )
BAB 7: MENJAGA AKHLAK DALAM MAKAN DAN MINUM
Kesehatan Jemaah Haji PUSKESMAS SUKAREJO DR. ANGGIA MAYA MASITA SIREGAR.
KBM 3 AKHLAK ISLAMIAH BAB 1 : MENSUCIKAN JIWA
MENCARI RAHMAT RAMADHAN
AKHLAQ QUR’ANI DAN ASAS MUAMALAH ISLAMIYAH
Andalus Corporation Pte Ltd
KBM 3 AKHLAK ISLAMIAH BAB 2: HATI YANG SIHAT
Transcript presentasi:

PENTINGNYA ISTITHA’AH UNTUK MEWUJUDKAN JEMAAH HAJI YANG MABRUR H. Deni Rusli (Kepala Seksi Pembinaan Haji dan Umrah Kanwil Kemenag Prov. Banten)

DASAR HUKUM Firman Allah SWT QS. Ali Imran (3) ; 97 ….mengerjakan haji adalah kewajiban manusia terhadap Allah, yaitu bagi orang yang sanggup mengadakan perjalanan ke Baitullah,…..

DASAR HUKUM UU No.13 Tahun 2008 tentang Penyelenggaraan Ibadah Haji PP No. 79 Tahun 2012 tentang Pelaksanaan UU No. 13 Tahun 2008 PMA No. 13 Tahun 2018 tentang Penyelenggaraan Haji Reguler

Pasal 31 uu no. 13 tahun 2018 Pembinaan dan pelayanan kesehatan ibadah haji, baik pada saat persiapan dan pelaksanaan penyelenggaraan ibadah haji, dilakukan oleh Menteri yang ruang lingkup dan tanggunggjawabnya di bidang kesehatan (1) Pelaksanaan tugas sebagaimana dimaksud pada ayat (1) dikoordinasikan oleh Menteri (2)

PASAL 27 PP NO. 79 TAHUN 2012 Pembinaan dan pelayanan kesehatan jemaah haji WAJIB diberikan sebelum keberangkatan, selama pelaksanaan penyelenggaraan ibadah haji, dan 14 hari setelah kembali ke Tanah Air (1) Pemerintah WAJIB melindungi jemaah haji dari penyakit menular yang : diduga mewabah di Arab Saudi; terbawa jemaah haji dari Indonesia ke Arab Saudi, dan; terbawa jemaah haji Indonesia dari Arab Saudi ke Indonesia (2)

PENGERTIAN ISTIThA’AH Secara bahasa yaitu kemampuan, kuat, atau sanggup (kemampuan atau kuasa untuk melaksanakan ibadah haji atau umrah) Secara istilah yaitu kemampuan fisik, kemampuan harta, dan kemampuan pada waktu seseorang hendak mengerjakan haji atau umrah

iSTITHA’AH IBADAH HAJI ISTITHA’AH/KEMAMPUAN FISIK/BADAN/AMAN ISTITHA’AH/KEMAMPUAN BIAYA/BEKAL ISTITHA’AH/KEMAMPUAN TRANSPORTASI

ISTITA’AH KESEHATAN BERDASARKAN HASIL MUDZAKARAH PERHAJIAN NASIONAL TAHUN 2005 Istitha’ah kesehatan merupakan bagian dari kewajiban melaksanakan ibadah haji sesuai dengan QS. Ali Imran ayat 97 Identifikasi status kesehatan Jemaah dilakukan sejak dini minimal 9 bulan menjelang keberangkatan secara lengkap, tepat dan akurat Kewajiban ibadah haji menjadi gugur pada saat : status kesehatan katagori tunda, mengidap salah satu atau lebih penyekit menular tertentu, dan tidak memenuhi persyaratan keselamatan penerbangan Disabilitas yg dialami jemaah haji tidak menjadi halangan, tetapi pemerintah sesuai dengan kemampuan tetap berkewajiban untuk memberi perhatian terhadap disabilitas yang dialami jemaah Istitha’ah melaksanakan ibadah haji di Arab Saudi terkait dengan alat/instrument kesehatan maka dapat melaksanakan safari wukuf atau badal haji Kriteria penetapan jemaah haji yang disafariwukufkan atau dibadalhajikan ditentukan berdasarkan indikasi medis Konsep istitha’ah dalam perspektif fiqh mengacu kepada beberapa pendapat yang sudah dianggap mu’tabarah

Persiapan haji Persiapan Mental Niat haji memenuhi panggilan Allah SWT (semata-mata untuk beribadah) Ikhlas dalam meaksanakan haji untuk meraih taqwa Senantiata bersabar dalam menghadapi cobaan selama haji Bertaubat dengan sungguh-sungguh Perbanyak amal sholeh dan shodaqah Jauhi yang haram dan dapat membatalkan haji Meminta ampun atas segala dosa Bersihkan hati dan pasrahkan diri pada ilahi Minta diberi kemudahan berhaji Silaturrahmi dengan keluarga, kawan, dan masyarakat dengan mohon maaf dan doa restu

PERSIAPAN MATERI BPIH Dokumen haji Selesaikan hal-hal yg menjadi tanggung jawab terhadap keluarga, pekerjaan, dan hutang-piutang Biaya hidup keluarga (bekal keluarga selama ditinggal haji) Barang-barang yang dibawa jamaah (sebaiknya warna polos dan tidak transparan) Mengenakan seragam haji nasional Dilarang membawa benda-benda tajam yang dapat membahayakan jemaah lain

PERSIAPAN FISIK Jaga kesehatan Minum air putih dan makan makanan bergizi Jaga kebugaran badan Olahraga Jalan kaki rutin Istirahat yang cukup Hindari kebiasaan buruk (begadang malam, merokok, nonton TV, main HP terlalu lama) Periksa ke Dokter jika merasa kesehatan terganggu Siapkan obat-obatan yang biasa digunakan Sehat dan kuat agar tidak sulit melakukan ibadah haji/umrah

Tujuannya APA??? HAJI MABRUR

? TANGGUNG JAWAB SEORANG “HAJJ” SESEORANG YANG TELAH MELAKSANAKAN HAJI MEMILIKI 2 TANGGUNG JAWAB BESAR, YAITU: TANGGUNG JAWAB ETIS TANGGUNG JAWAB THEOLOGIS. ?

GELAR / PREDIKAT “HAJJ” GELAR “HAJI” DI MASYARAKAT MEMILIKI NILAI YANG CUKUP LUAR BIASA, MAKA HENDAKNYA SEORANG “HAJJ” : MENJADI TAULADAN DAN PANUTAN BERTAMBAH RASA KEPEDULIAN DAN KEPEKAAN SOSIAL BERPRILAKU SESUAI TUNTUNAN AGAMA SELALU MENJAGA SILATURRAHIM SELALU MEMPERTAHANKAN DAN MELESTARIKAN KEMABRURAN HAJI.

HAJI MABRUR HAJI MABRUR SECARA ROHANIAH AKAN TAMPAK GETARAN TAUHIDNYA DAN SECARA LAHIRIAH AKAN TAMPAK PADA PRILAKUNYA; DALAM PERILAKU SEHARI-HARI HAJI MABRUR MEMPERLIHATKAN SIKAP DAN KEHIDUPAN YANG ISLAMI, ARTINYA BAIK, BENAR DAN LUHUR.

KEMABRURAN HAJI DALAM KEPRIBADIAN PATUH TERHADAP PERINTAH ALLAH KONSEKWEN MENINGGALKAN LARANGAN ALLAH GEMAR MELAKSANAKAN IBADAH ISTIQOMAH DALAM AMAR MA’RUF NAHI MUNKAR MEMILIKI SIFAT DAN SIKAP TERPUJI SEMANGAT MENAMBAH &MENGEMBANGKAN ILMU BEKERJA KERAS DAN TEKUN SEGERA BERTAUBAT SUNGGUH-SUNGGUH MEMANFAATKAN POTENSI YANG ADA PADA DIRINYA.

KEMABRURAN HAJI DALAM KEHIDUPAN SOSIAL MENEGAKAN SHOLAT BERJAMA’AH MENYANTUNI ANAK YATIM MENJENGUK ORANG ORANG SAKIT DAN MENINGGAL KERJA BAKTI DAN TOLONG MENOLONG MENDAMAIKAN ORANG YANG BERSELISIH

KEMABRURAN HAJI DALAM UBUDIYAH MENINGKATNYA KUALITAS IBADAH SHOLAT MENINGKATNYA KEPEDULIAN TERHDAP YANG LEMAH MENINGKATNYA IBADAH PUASA DAN RAJIN MEMBACA AL-QUR’AN MENINGKATNYA RASA SYUKUR DAN TAWAKAL MEMELIHARA AKHLAK TERPUJI MEMELIHARA KEJUJURAN

PESAN UNTUK KITA SEMUA “ MARI KITA PERTAHANKAN DAN LESTARIKAN KEMABRURAN HAJI DALAM KEHIDUPAN KITA SEHARI-HARI ”

SEKIAN DAN...